Yang terhormat
bapak kepala sekolah,
Yang terhormat
bapak/ibu guru dan para staf tata usaha,
Dan juga
teman-teman serta adik-adik yang saya banggakan.
Assalamu’alaikum
warokmatuloh wabarokatuh.
Mari kita
panjatkan puja dan puja syukur atas kehadirat Alloh SWT. Yang telah melimpahkan
rahmat, inayah dan hidayahnya kepada kita semua sehingga kita disini dapat
berkumpul bersama dengan keadaan yang sehat walafiat tanpa kurang suatu apapun.
Terimakasih
kepada semua telah mempercayai saya untuk menyampaikan pidato ini,mengena
pemanasan global. Terima kasih bagi para undangan yang telah bersedia hadir
dalam acara ini.
Pemanasan
global atau yang sering kita sebut dengan “global warming” adalah suatu dampak
dari pada apa yang telah kita lakukan dimasa lalu.mungkin kita yang tidak
melakukan perusakan lingkungan tapi kita yang harus menanggungnya.
Banyak
orang-orang yang berkata mencintai bumi kita tapi tak ada suatu apapun tingkah
laku mereka yang mencerminkan kata-kata mereka. Akibatnya dari apa yang sudah
pernah dilakukan hanyalah menuai bencana alam disana sini,entah kapan tiba
waktunya tapi saat itu pasti akan datang.
Begitu mudah
para perusak lingkungan untuk membuang sampah sembarangan, melanggar aturan
pemerintah menebangi pohon-pohon dihutan tanpa melakukan sistem yang benar.
Sampai pada akhirnya hutan menjadi gundul dan daerah resapan pun hilang. Juga
penangkapan ikan dengan sistem mengebom laut yang pada akhirnya ikan yang masih
bayi pun ikut mati dan tidak ada benih cikal bakal ikan tersebut. Hal tersebut
diatas juga merusak ekosistem yang sudah terbentuk pada awalnya.
Dampaknya pun
begitu besar,dapat dirasakan gempa disana sini,seakan bumi marah. Air laut
begitu berombak karena pergeseran lempeng dibawah dasar laut dan air es dikutub
utara mulai mencair sehingga volume air laut pun bertambah dan mengakibatkan
banjir,seakan laut pun marah. Sewaktu hujan tiba hutan yang telah ditebangi
tidak ada resapan air lagi dan akhirnya banjir dan tanah longsor. Kini pun
curah hujan yang tidak menentu,seakan lagit juga marah. Gurung pun banyak yang
mengeluarkan materialnya yang telah disimpannya.
Dari kejadian
diatas merupakan beberapa dampak dari pemanasan global. Dan sewajarnya kita
tidak menutup mata lagi tentang hal itu,marilah kita bersama-sama merawat bumi
kita dan jangan sampai bumi kita ini marah lagi kepada kita.
Kita dapat
melakukannya dari hal-hal kecil seperti membuang sampah pada tempatnya dan
menanam pohon pada sedikit tanah untuk menjadikannya resapan air hujan. Juga
hal positif lainnya.
Jadi
kesimpulannya jika kita masih ingin tinggal di bumi kita ini marilah kita
bersama menjaga dan merawat bumi kita,jangan sampai bumi kita ini marah dan
marah lagi.
Semikianlah
pidato dari saya,mohon maaf jika apa yang saya sampaikan kurang baik dan bila
ada kata-kata yang salah dan kurang berkenan.
Terimakasih
saya ucapkan bagi para tamu undangan yang menghadiri dan memperhatikan saya.dan
pada akhirnya saya akhiri.
Wassalamu’alaikum
warokhmatuloh wabarokatu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar